Posted by: yonariza | April 20, 2013

Akhirnya saya GO BLOG

Buku Guru Go Blog-nya Muhamad Adri (2008. PT Elex Media Komputindo) yang berisi panduan praktis tentang Optimalisasi Blog untuk Pembelajaran sudah ku beli setahun lalu. Jangankan untuk dibaca buku itu ku simpan rapi dalam rak bersama CD-nya sambil berdoa waktu yang pas akan datang untuk memulai Blog ku sendiri. Akhirnya momentum  itu datang juga, Pasca Sarjana Universitas Andalas mengharuskan semua dosen untuk mempunyai blog sendiri untuk optimalisasi pembelajaran. Dengan membaca Bismillahirrahmanirrahim, yonariza.com diluncurkan. Judul sementara blog ini adalah Yonariza, Pengabdi Ilmu Pertanian dan Pengelolaan Sumberdaya Alam.

Supaya ndak terkesan gratisan, aku pilih blog berbayar (murah), juga supaya ada sedikiti privasi. Jadi walau blog ini menumpang di WordPress, tapi ekstensinya tidak pakai wordpress.

Tampaknya, Yonariza Blog ini akan dibuat bilingual, English dan Bahasa Indonesia.

Kepada para penggiat pembangunan pertanian dan pengelolaan sumberdaya alam, semoga Blog ini dapat dioptimalkan untuk pembelajaran, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat. Silahkan posting komentar  yang anda anggap penting sekaitan dengan pembelajaran.

Advertisement

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Twitter picture

You are commenting using your Twitter account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s

Categories

%d bloggers like this: